Selain jajanan tradisional, Kurma juga menjadi salah satu kudapan istimewa ketika bulan Ramadhan. Bahkan sebagian orang mengkonsumsinya sebagai menu utama saat berbuka puasa.
Lantas apa manfaatnya mengkonsums Kurma ? selain manis, ternyata Kurma juga sangat menyehatakan. Berdasarkan beberapa sumber, idelanya mengonsumsi kurma yang disarankan adalah 100 kg atau segenggam guna mendapatkan semua nutrisi penting.
Sekadar informasi tambahan, 100 gram Kurma itu menggandung setidaknya 314 kalori, 2,14 protein, 0,38 lemar, 80,6 gram karbohidrat, 6,7 gram serat, dan seebsar 66 gram gula.
BACA JUGA : Ramadan Usai, Simak Tips Menyimpan Kurma Agar Awet
Sementara untuk beberapa manfaat lainnya adalah :
– Atasi sembelit
Dengan kandungan serta yang tinggi, Kurma cocok untuk orang yang sedang diet. Bahkan para ahli gizi merekomendasikan untuk mengonsumsi kurma setidaknya 20 sampai 30 gram serta per hari sehingg bisa meningadari semebelit.
– Melindungi penyakit mata
Kurma juga mengandung senyawa yang membantu menghentikan penyakit mata orang yang sudah berusia lanjut. Penelitian telah menunjukkan bahwa kurma merupakan sumber kuat zeaxanthin Adan lutein yang dianggap bermanfaat untuk mencegah katarak.
– Menyenangkan
Dikutip dari Daily Sabah, kurma adalah buah yang kaya serat makanan larut, terutama pektin. Nah, serat inilah yang akan menarik air, meningkatkan fluiditas isi perut, sehingga membuat kita menjadi kenyang lebih lama.
BACA JUGA : Mudik Lebaran, One Way-Ganjil Genap Berlaku dari Tol Jakarta-Cikampek sampai Kalikangkung
– Asupan gula tercukupi
Setelah berpuasa, tubuh kita mungkin akan menginginkan karbohidrat yang tinggi seperti makanan manis. Sehingga gula darah kita dapat dengan cepat kembali ke tingkat normal.