JNEWS ONLINE
  • JONI
    • Aksi JONI
    • Inspirasi JONI
    • Hobi JONI
    • Lokasi JNE
    • Loker JNE
    • Program JNEWS Online
      • Fun Writing
      • Kuis JNEWS Online
      • Kuis Kalender JNE
    • Video
  • Logistik & Kurir
  • Infografik
  • e-Commerce
  • UKM
    • Komunitas
    • Golaborasi 2023
  • Lifestyle
    • Tekno
    • Traveling
  • Liputan Khusus
    • 34 Tahun JNE
    • JNE Content Competition
      • Content Competition 2024
      • Content Competition 2025
      • Pemenang Content Competition 2023
      • Pemenang Content Competition 2024
    • Cosmo JNE FC
    • Gelitik
    • JNE x Slank
    • Pekan Kartini
No Result
View All Result
  • JONI
    • Aksi JONI
    • Inspirasi JONI
    • Hobi JONI
    • Lokasi JNE
    • Loker JNE
    • Program JNEWS Online
      • Fun Writing
      • Kuis JNEWS Online
      • Kuis Kalender JNE
    • Video
  • Logistik & Kurir
  • Infografik
  • e-Commerce
  • UKM
    • Komunitas
    • Golaborasi 2023
  • Lifestyle
    • Tekno
    • Traveling
  • Liputan Khusus
    • 34 Tahun JNE
    • JNE Content Competition
      • Content Competition 2024
      • Content Competition 2025
      • Pemenang Content Competition 2023
      • Pemenang Content Competition 2024
    • Cosmo JNE FC
    • Gelitik
    • JNE x Slank
    • Pekan Kartini
No Result
View All Result
JNEWS Online
No Result
View All Result
Home Traveling

5 Destinasi Instagramable di Surabaya

by Redaksi JNEWS
12 September 2020
Food Junction Surabaya

Food Junction Surabaya

Share on FacebookShare on Twitter

Meski dikenal sebagai kota bisnis yang padat, bukan berarti Surabaya tidak bisa menjadi destinasi tujuan wisata yang menarik. Ada banyak destinasi wisata di Surabaya yang Instagramable lho.

Artinya kamu sembari liburan kamu juga bisa sembari pamer foto-foto yang kece di akun Instagram atao media sosial lainnya.  Nah, langsung saja deh, berikut ini kami akan berikan ide mengenai lima destinasi wisata di Surabaya yang menarik dan bisa kamu pamerkan di Instagram-mu.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Hotel Murah di Bukittinggi, Dekat Jam Gadang

Spot Wisata Surabaya yang Instagramable

1. Hutan Bambu Keputih

Hutan Bambu Keputih
Hutan Bambu Keputih

Tempat yang satu ini gak kalah kece dengan hutam Arashiyama yang ada di Kyoto, Jepang. Di Hutam Bambu Keputih ini kamu juga bisa kok berfoto dengan latar belakang hutan. Gimana? Gak kalah keren kaaan.

Destinasi wisata Hutan Bambu Keputih ini terletak di Jl. Raya Marina Asri, Keputih, Kecamatan Sukolilo. Kamu pun tidak perlu merogoh kocek untuk bisa masuk, karena Hutan Bambu Keputih ini dibuka secara cuma-cuma alias gratis.

2. Kenjeran Park (KenPark)

Kenjeran Park
Kenjeran Park

Sesuai namanya, lokasi wisata ini terletak di Pantai Kenjeran. Kemunculan Kenjeran Park ini sontak membuat Pantai Kenjeran kembali ramai dan dikunjungi wisatawan. Sebelumnya pantai ini disebut sepi pengenjung lho. Lokasi Kenjeran Park ini berjarak hanya sekitar 1 km dari pantai lama.

Tentu saja kamu bisa mendapatkan foto-foto yang Instagramable banget di pantai ini. Salah satu bangunan yang menarik di Kenjeran Park adalah Klenteng Sanggar Agung yang letaknya dekat dengan tepi pantai.

3. Taman Bungkul

Taman Bungkul
Taman Bungkul

Siapa bilang taman tidak bisa jadi lokasi wisata yang Instagramable. Taman yang di pusat kota Surabaya ini sejatinya merupakan salah satu ruang publik yang terkenal. Sejak diresmikan pada tahun 2007 silam, taman ini tak luput dari perhatian Pemkot Surabaya dan dijaga keasriannya.

Banyak komunitas di Surabaya yang menjadikan taman ini sebagai ajang berkumpul, antara lain komunitas BMX, skateboard, dan lainnya. Agar pengunjungnya betah, Pemkot Surabaya pun menyediakan fasilitas publik yang menarik, seperti misalnya Wi-Fi gratis, jogging track, hingga panggung pertunjukan.

Baca Juga: Ini Spot Menarik Berakhir Pekan di Kebun Raya Cibodas, Ada Apa Saja Sih?

4. Ciputra Waterpark

Ciputra Waterpark
Ciputra Waterpark

Surabaya memang dikenal punya cuaca dan udara yang panas. Eits, tapi tenang. Kalo kamu merasa gerah, mending pergi saja berenang di Ciputra Waterpark. Destinasi wisata yang terletak di kawasan Citraland, Sambikerep ini bisa menjadi tujuan yang menyegarkan dan menyenangkan.

Ada banyak wahana permainan air yang menarik di sana. Kamu pun juga bisa foto-foto dan berbagi di Instagram ketika menyambangi tempat ini. Untuk bisa mengunjungi tempat ini, kamu perlu merogoh kocek sekitar Rp110 ribuan.

5. Food Junction Surabaya

Food Junction Surabaya
Food Junction Surabaya

Kamu dan teman-temanmu punya hobi kulineran? Kalau begitu pergi saja ke Food Junction Surabaya. Tempat ini merupakan pusat makanan yang bisa menjadi pilihan menarik bagi pecinta kuliner karena ada lebih dari 100 tenant yang hadir di Food Junction Surabaya.

Selain sebagai tempat makan, tempat ini juga Instagramable banget lho. Objek wisata ini terhitung baru karena dibuka pada tahun 2016 kemarin ini terletak di Tandes Margomulyo, Surabaya Barat. Ada berbagai ruang terbuka yang bisa dijadikan spot berfoto-foto kalau kamu mengunjungi tempat ini.

Baca Juga: Travel: Menguak Sisi Lain Misteri Kehidupan Suku Baduy Dalam

Tags: destinasi wisata surabayaInstagramInstagramableSurabaya
Share208Tweet130
Next Post
https://images.unsplash.com/photo-1525610553991-2bede1a236e2?ixlib=rb-1.2.1&ixid=eyJhcHBfaWQiOjEyMDd9&auto=format&fit=crop&w=500&q=60

Bisnis Coffee Shop Kembali Menggeliat di Era New Normal

TERKINI

trik mengatasi jerawat agar kulit glowing

Trik Mengatasi Jerawat agar Kulit Glowing Lagi

19 May 2025
pemerintah siapkan kuota 1 juta sertifikasi halal bagi pelaku UMKM

Pemerintah Siapkan Kuota 1 Juta Sertifikasi Halal Gratis bagi Pelaku UMKM

19 May 2025
Cara Memulai Investasi Saham yang Benar

Cara Memulai Investasi Saham yang Benar agar Hasilnya Maksimal untuk Pemula

19 May 2025
Museum Paling Terkenal di Dunia

Hari Museum Internasional: 10 Museum Paling Terkenal di Dunia

18 May 2025
Hari Buku Nasional: Tip supaya Suka Baca Buku Lagi

Hari Buku Nasional: 8 Tip untuk Anak Muda supaya Suka Baca Buku Lagi

17 May 2025
Rekomendasi Tempat Wisata di New Zealand

7 Rekomendasi Tempat Wisata di New Zealand untuk Liburan Tak Terlupakan

16 May 2025

POPULER

Tempat Wisata di Subang yang Bisa Dikunjungi

Liburan ke Subang? Ini Daftar Tempat Wisata Menarik yang Bisa Dikunjungi

by Penulis Konten
25 April 2025

Film Katolik untuk Menambah Wawasan Sejarah

5 Film Katolik yang Menarik untuk Menambah Wawasan Sejarah

by Penulis Konten
6 May 2025

Festival Film Cannes: Sejarah dan Film Indonesia

Festival Film Cannes: Sejarah Singkat dan Jejak Film Indonesia di Ajang Ini

by Penulis Konten
10 May 2025

Brain Rot: Hiburan Berlebihan Merusak Pola Pikir

Mengenal Brain Rot: Ketika Hiburan Berlebihan Merusak Pola Pikir

by Penulis Konten
8 May 2025

Raminten Jogja: Dari Warung Makan Unik

Raminten Jogja: Dari Warung Makan Unik ke Kerajaan Bisnis Budaya Jawa

by Penulis Konten
29 April 2025

JNEWS Online

©2020 - Your Trusted Logistic Portal

Navigate Site

  • About
  • Privacy & Policy
  • Contact

Follow Us

No Result
View All Result
  • JONI
    • Aksi JONI
    • Inspirasi JONI
    • Hobi JONI
    • Lokasi JNE
    • Loker JNE
    • Program JNEWS Online
      • Fun Writing
      • Kuis JNEWS Online
      • Kuis Kalender JNE
    • Video
  • Logistik & Kurir
  • Infografik
  • e-Commerce
  • UKM
    • Komunitas
    • Golaborasi 2023
  • Lifestyle
    • Tekno
    • Traveling
  • Liputan Khusus
    • 34 Tahun JNE
    • JNE Content Competition
      • Content Competition 2024
      • Content Competition 2025
      • Pemenang Content Competition 2023
      • Pemenang Content Competition 2024
    • Cosmo JNE FC
    • Gelitik
    • JNE x Slank
    • Pekan Kartini

©2020 - Your Trusted Logistic Portal