JNEWS ONLINE
  • JONI
    • Aksi JONI
    • Inspirasi JONI
    • Hobi JONI
    • Lokasi JNE
    • Loker JNE
    • Program JNEWS Online
      • Fun Writing
      • Kuis JNEWS Online
      • Kuis Kalender JNE
    • Video
  • Logistik & Kurir
  • Infografik
  • e-Commerce
  • UKM
    • Komunitas
    • Golaborasi 2023
  • Lifestyle
    • Tekno
    • Traveling
  • Liputan Khusus
    • 34 Tahun JNE
    • JNE Content Competition
      • Content Competition 2024
      • Content Competition 2025
      • Pemenang Content Competition 2023
      • Pemenang Content Competition 2024
    • Cosmo JNE FC
    • Gelitik
    • JNE x Slank
    • Pekan Kartini
No Result
View All Result
  • JONI
    • Aksi JONI
    • Inspirasi JONI
    • Hobi JONI
    • Lokasi JNE
    • Loker JNE
    • Program JNEWS Online
      • Fun Writing
      • Kuis JNEWS Online
      • Kuis Kalender JNE
    • Video
  • Logistik & Kurir
  • Infografik
  • e-Commerce
  • UKM
    • Komunitas
    • Golaborasi 2023
  • Lifestyle
    • Tekno
    • Traveling
  • Liputan Khusus
    • 34 Tahun JNE
    • JNE Content Competition
      • Content Competition 2024
      • Content Competition 2025
      • Pemenang Content Competition 2023
      • Pemenang Content Competition 2024
    • Cosmo JNE FC
    • Gelitik
    • JNE x Slank
    • Pekan Kartini
No Result
View All Result
JNEWS Online
No Result
View All Result
Home Tekno

Pilihan HP Samsung Berfitur NFC, Ada yang Cuma Sejutaan

by Redaksi JNEWS
2 August 2021
Fitur NFC Samsung
Share on FacebookShare on Twitter

 

Samsung menjadi salah satu merek handphone (HP) yang sejak awal sudah mengenalkan fitur Near Field Communication (NFC). Meski dulu sempat dianggap fitur yang tak dibutuhkan, namun kini memiliki banyak fungsi.

DenganNFC, memungkinkan dua perangkat terhubung dengan jarak yang dekat, hal tersebut lantaran adanya koneksi transmitter dan penangkap sinyal.

Keberadaan NFC kini makin penting karena digunakan sebagai pembayaran cashless, bahkan untuk topup uang elektronik layakan e-tol.

BACA JUGA : Rekomendasi Smartphone Samsung untuk Berbagai Jenis Kebutuhan

Nah buat yang sedang berniat membeli HP Samsung dan sudah dilengkapi fitur NFC, ada banyak pilihannya. Begitu juga dengan sajian harga, dari yang puluhan juta sampai yang cuma Rp 1 jutaan saja.

S21 dengan NFC

Berikut deretannya ;

– Samsung Galaxy S20 FE

Dilengkapi NFC, gawai yang satu ini juga memiliki ragam fitur menarik yang dikemas dalam layar 6.5 inci bereselusi 1080×2400 pixel. Untuk harganya, tergantung pilihan memori yang disajikan dengan kisaran Rp 7,275 juta.

– Samsung Galaxy S21

Masih dikeluarga S yang mengusung NFC, model yang satu ini tak hanya menarawakan fitur berlimpah, tapi juga desain yang elegan dengan pilihan memori hingga 512 GB dan harga sebesar Rp 10,88 juta.

– Samsung Galaxy S21 Plus

Selain NFC, Galaxy S21 plus juga sudah mengusung jaringan 5G dan chipset Exynos 2100 yang diklaim jago ngebut. Ponsel yang bermain di segmen flagship ini dibanderol sebesar Rp 11,9 juta.

– Samsung Galaxy S21 Ultra

Fitur NFC

Model ini juga bermain dikelas flagship yang pastinya sudah NFC dan 5G. Dilengkap dengan S Pen, gawai besutan Samsung ini memang dikemas cukup mewah dengan harga yang lumayan tinggi, yakni Rp 15,390 juta.

– Samsung Galaxy A72

A72 bermain di segmen menegah ke bawah yang menawarkan layar 6.7 inci Super Amoled dan dibekali Snapdragon 720G. Selain sudah NFC, HP yang dipasarkan Rp 5,5 jutaan ini juga diklaim cukup asik digunakan untuk bermain.

– Samsung Galaxy A52

Versi A72 yang lebih murah dibungkus pada model A52. Meski ada perbedaan spesifikasi, tapi dengan harga Rp 4,7 juta, Samsung sudah melengkapi dengan fitur NFC.

– Samsung Galaxy A32

BACA JUGA : Ini Dia Fitur Anyar di Samsung Galaxy S20 FE Snapdragon

Lagi-lagi ini versi murah yang ditawarkan Samsung bagi yang menjadi NFC dengan harga terjangkau namun memiliki spesifikasi yang lumayan. Bagi yang tertarik harganya dipasarkan sebesa Rp 3,35 juta

Samsung Galaxy M62 dengan baterai 7.000 mAh, performanya pun megang banget.

– Samsung Galaxy M62

Bermodalkan tampilan menawan dengan daya bateri cukup besar, yakni 7.000 mAh, M62 bisa menjadi pilihan menarik bagi pencari NFC. Dengan kemasan modern, ponsel ini cukup punya modal yang oke untuk digunakan anak muda.

– Samsung Galaxy M12

Versi M12 menjadi model termurah yang dipasarkan oleh Samsung dengan fitur NFC. Dengan kemasan elegan dan keterbatasannya, ponsel ini dipasarkan dengan harga Rp 1,69 juta.

– Samsung Galaxy A12

Sementara bagi yang ingin bermain di segmen tanggung, boleh melirik model A12 yang dipasarkan dari Rp 2,15 juta sampai Rp 2.5 juta. Tak hanya NFC, jebolan Samsung yang saat ini juga punya kamera yang cukup apik.

BACA JUGA : Jangan Gaptek Soal NFC dan Apa Kegunaannya

Samsung A12

– Samsung Galaxy M51

Hadir M51 memang selisih tipis dengan model Samsung di rentang harga Rp 4 jutaan sampai mendekat Rp 5 jutaan. Tapi tentunya selain NFC ada kelebihan lain yang ditawarkan pada ponsel ini.

 

 

 

Tags: A52A72Fungsi NFCKegunaan NFCM32NFCS21samsungSejutaan
Share195Tweet122
Next Post
Branch Manager JNE Pangkal Pinang, Asbullah

Terinspirasi Direksi JNE, Asbullah yang Dulu Staff Kini Pimpin JNE Pangkal Pinang

TERKINI

Museum Paling Terkenal di Dunia

Hari Museum Internasional: 10 Museum Paling Terkenal di Dunia

18 May 2025
Hari Buku Nasional: Tip supaya Suka Baca Buku Lagi

Hari Buku Nasional: 8 Tip untuk Anak Muda supaya Suka Baca Buku Lagi

17 May 2025
Rekomendasi Tempat Wisata di New Zealand

7 Rekomendasi Tempat Wisata di New Zealand untuk Liburan Tak Terlupakan

16 May 2025
jne marisa

Potensi Ekonomi Pohuwato Tinggi, JNE Marisa Bidik Kenaikan Kiriman

16 May 2025
Mengenal E-SIM: Teknologi Kartu SIM Digital

Mengenal E-SIM: Teknologi Kartu SIM Digital yang Praktis dan Fleksibel

16 May 2025
agar naik kelas, UMKM kuliner mesti memperhatikan standardisasi mutu produknya

Sertifikasi dan Standar Mutu Jadi Kunci Daya Saing UMKM Kuliner

16 May 2025

POPULER

Tempat Wisata di Subang yang Bisa Dikunjungi

Liburan ke Subang? Ini Daftar Tempat Wisata Menarik yang Bisa Dikunjungi

by Penulis Konten
25 April 2025

Film Katolik untuk Menambah Wawasan Sejarah

5 Film Katolik yang Menarik untuk Menambah Wawasan Sejarah

by Penulis Konten
6 May 2025

Brain Rot: Hiburan Berlebihan Merusak Pola Pikir

Mengenal Brain Rot: Ketika Hiburan Berlebihan Merusak Pola Pikir

by Penulis Konten
8 May 2025

Festival Film Cannes: Sejarah dan Film Indonesia

Festival Film Cannes: Sejarah Singkat dan Jejak Film Indonesia di Ajang Ini

by Penulis Konten
10 May 2025

Raminten Jogja: Dari Warung Makan Unik

Raminten Jogja: Dari Warung Makan Unik ke Kerajaan Bisnis Budaya Jawa

by Penulis Konten
29 April 2025

JNEWS Online

©2020 - Your Trusted Logistic Portal

Navigate Site

  • About
  • Privacy & Policy
  • Contact

Follow Us

No Result
View All Result
  • JONI
    • Aksi JONI
    • Inspirasi JONI
    • Hobi JONI
    • Lokasi JNE
    • Loker JNE
    • Program JNEWS Online
      • Fun Writing
      • Kuis JNEWS Online
      • Kuis Kalender JNE
    • Video
  • Logistik & Kurir
  • Infografik
  • e-Commerce
  • UKM
    • Komunitas
    • Golaborasi 2023
  • Lifestyle
    • Tekno
    • Traveling
  • Liputan Khusus
    • 34 Tahun JNE
    • JNE Content Competition
      • Content Competition 2024
      • Content Competition 2025
      • Pemenang Content Competition 2023
      • Pemenang Content Competition 2024
    • Cosmo JNE FC
    • Gelitik
    • JNE x Slank
    • Pekan Kartini

©2020 - Your Trusted Logistic Portal