JNEWS ONLINE
  • JONI
    • Aksi JONI
    • Inspirasi JONI
    • Hobi JONI
    • Lokasi JNE
    • Loker JNE
    • Program JNEWS Online
      • Fun Writing
      • Kuis JNEWS Online
      • Kuis Kalender JNE
    • Video
  • Logistik & Kurir
  • Infografik
  • e-Commerce
  • UKM
    • Komunitas
    • Golaborasi 2023
  • Lifestyle
    • Tekno
    • Traveling
  • Liputan Khusus
    • 34 Tahun JNE
    • JNE Content Competition
      • Content Competition 2024
      • Content Competition 2025
      • Pemenang Content Competition 2023
      • Pemenang Content Competition 2024
    • Cosmo JNE FC
    • Gelitik
    • JNE x Slank
    • Pekan Kartini
No Result
View All Result
  • JONI
    • Aksi JONI
    • Inspirasi JONI
    • Hobi JONI
    • Lokasi JNE
    • Loker JNE
    • Program JNEWS Online
      • Fun Writing
      • Kuis JNEWS Online
      • Kuis Kalender JNE
    • Video
  • Logistik & Kurir
  • Infografik
  • e-Commerce
  • UKM
    • Komunitas
    • Golaborasi 2023
  • Lifestyle
    • Tekno
    • Traveling
  • Liputan Khusus
    • 34 Tahun JNE
    • JNE Content Competition
      • Content Competition 2024
      • Content Competition 2025
      • Pemenang Content Competition 2023
      • Pemenang Content Competition 2024
    • Cosmo JNE FC
    • Gelitik
    • JNE x Slank
    • Pekan Kartini
No Result
View All Result
JNEWS Online
No Result
View All Result
Home 34 Tahun JNE

Inilah Sosok Kreator Logo HUT JNE Ke-34

by Redaksi JNEWS
15 November 2024
kreator logo hut jne

Arie Kurniawan, sosok pembuat logo HUT JNE Ke-34.

Share on FacebookShare on Twitter

JNEWS – Hari Ulang Tahun (HUT) JNE setiap tanggal 26 November, menjadi momen paling spesial bagi karyawan JNE, sehingga kemudian dibuat dan dirilis logo resmi di setiap tahunnya. Selain dicetak ke dalam berbagai media untuk menguatkan branding JNE, desain logo juga mengandung makna dan filosofi di baliknya.

Puncak perayaan HUT JNE Ke-34 akan digelar pada Minggu (1/12/2024) di Jakarta International Velodrome, Jakarta Timur. Acara ini tentu akan menjadi momen yang membanggakan bagi Arie Kurniawan, karena dirinya terpilih kembali oleh perusahaan untuk membuat atau mendesain logo HUT JNE Ke-34.

“Saya pribadi sebagai desainer sangat bersyukur dan senang. Ini logo ke 5 saya yang terpilih. Suka sekali dengan logo HUT JNE Ke-34, karena lebih berwarna dibandingkan dengan logo-logo sebelumnya yang saya buat. Ini sebagai bentuk apresiasi atas kerja keras saya dan tim, serta motivasi untuk terus berkarya dan memberikan yang terbaik kepada JNE,” ujar Arie, saat berbincang dengan JNEWS, Kamis (7/11/2024).

Diungkapkan Ksatria yang akrab disapa Arie Kenz ini, setiap tahun ada ekspektasi yang berbeda dan keinginan untuk menghadirkan sesuatu yang baru dan segar, di mana tahun ini dengan tagline “Sat Set” dan nuansa konsep “city pop” jadi lebih banyak menggunakan warna-warna yang colourful dan muda. Pada awal September 2024, dirinya bersama tim membuat sekitar 15 draft logo yang diajukan ke manajemen.

Logo HUT JNE ke-34

Sementara terkait makna Sat Set dengan ikon garis miring, yakni bergerak cepat dan keinginan mengerjakan sesuatu dengan segera, kemudian tindakan cepat dan efisien. Pesan yang ingin disampaikan Sat Set kirim paketnya, sedekahnya, berbaginya dan Sat Set kurirnya.

Baca juga: Sat Set Menuju Puncak Perayaan HUT JNE Ke-34

Speed line atau 3 garis kecepatan, bermakna simbol kecepatan, kekuatan dan bergerak terus maju. Dan angka 34 miring bermakna JNE bergerak cepat, fokus pada kemajuan dan JNE tidak henti berinovasi.

Adapun warna yang terdapat pada logo yakni magenta sebagai simbol keberanian dan jujur, biru muda lambang percaya dan jujur, hijau melambangkan tumbuhnya harapan, dan terakhir warna orange sebagai optimisme.

“Logo dibuat bersama tim yang diperuntukkan bagi seluruh keluarga besar JNE. Saya mengucapkan terima kasih kepada rekan Rayhan dan Pamungkas atas inspirasinya. Ryan dan Herry untuk pembuatan key visual dan super grafis. Dodik, Aya dan Aci untuk utilisasi di berbagai media. Dan tidak lupa terima kasih sebesar-besarnya untuk Bapak Doedi dan Bapak Eri Palgunadi yang sudah membantu terpilihnya logo ini ke manajemen,” tandas Arie Kenz. *

Share251Tweet157
Next Post
Nasi Lengko: Kuliner Sederhana Penuh Nutrisi Khas Cirebon dan Indramayu

Nasi Lengko: Kuliner Sederhana Penuh Nutrisi Khas Cirebon dan Indramayu

TERKINI

Para karyawan JNE yang akan memasuki masa purna tugas.

JNE Luncurkan Program Pendampingan Usaha bagi Karyawan Purna Tugas

9 July 2025
jne di kota balikpapan

JNE Gali Potensi Kiriman Baru di Kota Balikpapan

9 July 2025
Tempat Wisata di Bandar Lampung untuk Healing

7 Tempat Wisata di Bandar Lampung yang Cocok untuk Healing

9 July 2025
Itinerary Malang 3 Hari 2 Malam yang Seru

Itinerary Malang 3 Hari 2 Malam untuk Liburan Seru dan Efisien

9 July 2025
game lokal Indonesia punya potensi bersaing

Kemenekraf Ingin Membawa Game Lokal Mendunia

9 July 2025
jne di nias utara

Kelapa, Tripang dan Melek Digital: Kisah Kebangkitan UMKM Nias Utara bersama JNE

8 July 2025

POPULER

Tempat Wisata di Bitung, dari Gunung hingga Laut

10 Rekomendasi Tempat Wisata di Bitung, dari Pegunungan hingga Laut Dalam

by Penulis Konten
13 June 2025

Museum Ranggawarsita: Sejarah dan Budaya Jawa Tengah

Museum Ranggawarsita: Menyelami Sejarah dan Budaya Jawa Tengah

by Penulis Konten
25 June 2025

Tempat Wisata di Pasuruan untuk Healing

9 Tempat Wisata di Pasuruan yang Hits dan Cocok untuk Healing dan Santai

by Penulis Konten
17 June 2025

Usaha yang Tidak Pernah Sepi untuk Pemula dan Pro

10 Usaha yang Tidak Pernah Sepi, Cocok untuk Pemula Maupun Pro

by Penulis Konten
19 June 2025

Tempat Wisata di Palembang untuk Liburan

6 Tempat Wisata di Palembang yang Sayang Dilewatkan Saat Liburan

by Penulis Konten
23 June 2025

JNEWS Online

©2020 - Your Trusted Logistic Portal

Navigate Site

  • About
  • Privacy & Policy
  • Contact

Follow Us

No Result
View All Result
  • JONI
    • Aksi JONI
    • Inspirasi JONI
    • Hobi JONI
    • Lokasi JNE
    • Loker JNE
    • Program JNEWS Online
      • Fun Writing
      • Kuis JNEWS Online
      • Kuis Kalender JNE
    • Video
  • Logistik & Kurir
  • Infografik
  • e-Commerce
  • UKM
    • Komunitas
    • Golaborasi 2023
  • Lifestyle
    • Tekno
    • Traveling
  • Liputan Khusus
    • 34 Tahun JNE
    • JNE Content Competition
      • Content Competition 2024
      • Content Competition 2025
      • Pemenang Content Competition 2023
      • Pemenang Content Competition 2024
    • Cosmo JNE FC
    • Gelitik
    • JNE x Slank
    • Pekan Kartini

©2020 - Your Trusted Logistic Portal