JNEWS ONLINE
  • JONI
    • Aksi JONI
    • Hobi JONI
    • Inspirasi JONI
    • Lokasi JNE
    • Program JNEWS Online
      • Fun Writing
      • Kuis JNEWS Online
      • Kuis Kalender JNE
    • Video
    • E-Rekrutmen
  • Logistik & Kurir
  • Infografik
  • e-Commerce
  • UKM
    • Komunitas
    • Golaborasi 2023
  • Lifestyle
    • Tekno
    • Traveling
  • Liputan Khusus
    • JNE Content Competition
      • Content Competition 2025
      • Content Competition 2023
      • Content Competition 2024
      • Pemenang Content Competition 2023
    • HUT JNE
      • HUT 32 Tahun JNE
      • 33 Tahun
      • 34 Tahun JNE
    • JNE x Slank
    • Cosmo JNE FC
    • Gelitik
    • Pekan Kartini
    • Top Side Banner
    • Side Banner 1
    • Side Banner 2
  • JLC Race 2025
No Result
View All Result
  • JONI
    • Aksi JONI
    • Hobi JONI
    • Inspirasi JONI
    • Lokasi JNE
    • Program JNEWS Online
      • Fun Writing
      • Kuis JNEWS Online
      • Kuis Kalender JNE
    • Video
    • E-Rekrutmen
  • Logistik & Kurir
  • Infografik
  • e-Commerce
  • UKM
    • Komunitas
    • Golaborasi 2023
  • Lifestyle
    • Tekno
    • Traveling
  • Liputan Khusus
    • JNE Content Competition
      • Content Competition 2025
      • Content Competition 2023
      • Content Competition 2024
      • Pemenang Content Competition 2023
    • HUT JNE
      • HUT 32 Tahun JNE
      • 33 Tahun
      • 34 Tahun JNE
    • JNE x Slank
    • Cosmo JNE FC
    • Gelitik
    • Pekan Kartini
    • Top Side Banner
    • Side Banner 1
    • Side Banner 2
  • JLC Race 2025
No Result
View All Result
JNEWS Online
No Result
View All Result
Home Tekno

Ini Bedanya Kartu Prabayar dan Pascabayar

by Redaksi JNEWS
4 June 2021
Share on FacebookShare on Twitter

Meski smartphone sudah menjadi bagian dalam kehidupan sehari-hari, tapi ternyata tak semua pengguna mengerti perbedaa dari kartu SIM prabayar dan pascabayar. Banyak yang masih sulit membedakan dan memahami untung ruginya.

Padahal, SIM pada smarphone sudah seperti jantung, karena memiliki fungsi utama untuk melakukan panggilan telepon bahkan mengakses dunia maya melalu jaringan internet dari genggaman.

Nah, agar mengerti dan ngga binggung lagi, pada dasarnya di Indonesia ini ada dua kartu SIM yang bisa dipilih pengguna smartphone. Pertama jenis SIM prabayar dan yang kedua pascabayar, umumnya provider jaringan sudah menyediakan dua fasilitas SIM ini.

BACA JUGA : 5 Ponsel yang Mendukung Jaringan 5G

Lalu apa sih bedanya dari SIM prabayar dan pascabayar itu sendiri ?

OYO memaksimalkan momentum libur Lebaran dengan berbagai penawaran menarik

Paling mudah kita cermati dari katanya saja, pra itu memiliki makna sebelum, sementara pasca adalah lawanya, yakni setelah atau sesudah. Artinya, bila Anda menggunakan kartu atau SIM prabayar, maka harus melakukan pembayaran atau pengisian pulsa lebih dulu agar bisa menikmati layanannya.

Sebaliknya, bila memilih SIM pascabayar, Anda bisa seenaknya menggunakan smarphone atau menikmati ragam layanan yang disediakan provider. Setelah itu, baru melunasi tagihan sesuai waktu yang sudah ditetapkan.

Kedua kartu pra dan pasca ini juga memiliki kekurangan dan kelebihan. Karena itu, tak kalah penting untuk memahaminya agar bisa menyesuaikan SIM jenis apa yang paling cocok digunakan.

tips beli HP baru pakai THR

Pertama, SIM prabayar punya kelebihan lebih praktis dan sesuai digunakan buat yang ngga mau pusing mikiran tagihan. Enaknya lagi, Anda bisa kontrol penggunaan pulsa, dan saat isi ulang bisa piliha nominalnya sesuai budet.

Tapi dari sisi kekurangan, harga paket internet yang ditawarkan biasanya memang tak murah. Selain itu, pengguna tak bebas memilih nomor seperti pascabayar.

BACA JUGA : Mau Pakai 5G Telkomsel? Cek Dulu Syaratnya!

Sementara kartu pascabayar, kurang lebih kebalikan dari prabayar. Keuntungannya, pengguna bisa fleksibel menggunakan pulsa tanpa khawatir terputus saat asik bercengrama, bahkan bisa diatur limitnya.

Paket data smartfren RP 70.000

Nomor juga bisa dipilih, menariknya ada pilihan nomor dengan jumlah digit yang lebih sedikit agar lebih diingat, seperti 11 nomor atau 10 nomor saja. Sementara kekurangannya, sudah tentu ada tagihan di setiap bulan dan proses pendaftarnya sedikit lebih ribet.

 

Tags: Kartu SIMPascabayarponselPrabayarPulsaSIM Cardsmartphone
Share195Tweet122
Next Post
#MajuBarengTiktok Kelas Online untuk UMKM

#MajuBarengTiktok dan GoFood Buka Kelas Online Gratis

TERKINI

Oleh-Oleh Khas Pekalongan Paling Dicari

Dari Batik hingga Kudapan, Inilah Oleh-Oleh Khas Pekalongan yang Paling Dicari

21 October 2025
Times Square New York: Pusat Hiburan dan Belanja

Mengenal Times Square, Pusat Hiburan dan Belanja di New York

21 October 2025
jne depok juarai sepak bola regional cup

Kandaskan Cikarang, JNE Depok “Jawara” Sepak Bola Regional Cup 2025

21 October 2025
Istana Kedatuan Luwu di Palopo yang Bersejarah

Menelusuri Istana Kedatuan Luwu, Pusat Sejarah Kerajaan Luwu di Palopo

20 October 2025
Istano Basa Pagaruyung yang Megah

Pesona Istano Basa Pagaruyung, Warisan Budaya Minang yang Megah

20 October 2025
jne bangkalan

JNE Bangkalan Mekarkan Jaringan Pelayanan di Setiap Kecamatan

20 October 2025

POPULER

Candi Ijo Yogyakarta dengan Panorama Menakjubkan

Candi Ijo: Candi Tertinggi di Yogyakarta dengan Panorama Menakjubkan

by Penulis JNEWS
8 October 2025

Timor Leste dan 11 Tempat Wisata Terbaik

Menjelajahi Keindahan Timor Leste lewat 11 Tempat Wisata Terbaik

by Penulis JNEWS
9 October 2025

Oleh-Oleh Khas Riau Wajib Dibawa Pulang

Oleh-Oleh Khas Riau: Pilihan Terbaik untuk Buah Tangan

by Penulis JNEWS
5 October 2025

Usaha di Kampung Modal 2 Juta yang Menguntungkan

13 Ide Usaha di Kampung dengan Modal 2 Juta yang Menguntungkan

by Penulis JNEWS
1 October 2025

Peluang Usaha Keluarga Muda untuk Mandiri

10 Peluang Usaha untuk Keluarga Muda yang Ingin Mandiri Finansial

by Penulis JNEWS
2 October 2025

JNEWS Online

©2020 - Your Trusted Logistic Portal

Navigate Site

  • About
  • Privacy & Policy
  • Contact

Follow Us

No Result
View All Result
  • JONI
    • Aksi JONI
    • Hobi JONI
    • Inspirasi JONI
    • Lokasi JNE
    • Program JNEWS Online
      • Fun Writing
      • Kuis JNEWS Online
      • Kuis Kalender JNE
    • Video
    • E-Rekrutmen
  • Logistik & Kurir
  • Infografik
  • e-Commerce
  • UKM
    • Komunitas
    • Golaborasi 2023
  • Lifestyle
    • Tekno
    • Traveling
  • Liputan Khusus
    • JNE Content Competition
      • Content Competition 2025
      • Content Competition 2023
      • Content Competition 2024
      • Pemenang Content Competition 2023
    • HUT JNE
      • HUT 32 Tahun JNE
      • 33 Tahun
      • 34 Tahun JNE
    • JNE x Slank
    • Cosmo JNE FC
    • Gelitik
    • Pekan Kartini
    • Top Side Banner
    • Side Banner 1
    • Side Banner 2
  • JLC Race 2025

©2020 - Your Trusted Logistic Portal