JNEWS ONLINE
  • JONI
    • Aksi JONI
    • Hobi JONI
    • Inspirasi JONI
    • Lokasi JNE
    • Program JNEWS Online
      • Fun Writing
      • Kuis JNEWS Online
      • Kuis Kalender JNE
    • Video
    • E-Rekrutmen
  • Logistik & Kurir
  • Infografik
  • e-Commerce
  • UKM
    • Komunitas
    • Golaborasi 2023
  • Lifestyle
    • Tekno
    • Traveling
  • Liputan Khusus
    • JNE Content Competition
      • Content Competition 2025
      • Content Competition 2023
      • Content Competition 2024
      • Pemenang Content Competition 2023
    • HUT JNE
      • HUT 32 Tahun JNE
      • 33 Tahun
      • 34 Tahun JNE
    • JNE x Slank
    • Cosmo JNE FC
    • Gelitik
    • Pekan Kartini
    • Top Side Banner
    • Side Banner 1
    • Side Banner 2
  • JLC Race 2025
No Result
View All Result
  • JONI
    • Aksi JONI
    • Hobi JONI
    • Inspirasi JONI
    • Lokasi JNE
    • Program JNEWS Online
      • Fun Writing
      • Kuis JNEWS Online
      • Kuis Kalender JNE
    • Video
    • E-Rekrutmen
  • Logistik & Kurir
  • Infografik
  • e-Commerce
  • UKM
    • Komunitas
    • Golaborasi 2023
  • Lifestyle
    • Tekno
    • Traveling
  • Liputan Khusus
    • JNE Content Competition
      • Content Competition 2025
      • Content Competition 2023
      • Content Competition 2024
      • Pemenang Content Competition 2023
    • HUT JNE
      • HUT 32 Tahun JNE
      • 33 Tahun
      • 34 Tahun JNE
    • JNE x Slank
    • Cosmo JNE FC
    • Gelitik
    • Pekan Kartini
    • Top Side Banner
    • Side Banner 1
    • Side Banner 2
  • JLC Race 2025
No Result
View All Result
JNEWS Online
No Result
View All Result
Home JONI Aksi JONI

Semangat Juang Kurir Teladan dari Kota Sorong

by Redaksi JNEWS
29 November 2022
Semangat Juang Kurir Teladan dari Kota Sorong

Firmayanto, kurir JNE Sorong berfoto dengan pelanggan JNE. Sejak pandemi Covid-19 melandai paket yang ia antar semakin banyak.

Share on FacebookShare on Twitter

Firmayanto, kurir JNE Sorong berfoto dengan pelanggan JNE. Sejak pandemi Covid-19 melandai paket yang ia antar semakin banyak.

Meski baru bergabung di JNE Cabang Utama Sorong, Desember 2021, namun berkat semangat juang, kerja keras, disiplin dan selalu konsisten dalam menjalankan SOP sebagai kurir lapangan, Firmayanto terpilih sebagai kurir teladan JNE Sorong, Papua Barat dengan sukses antar dan kehadiran tertinggi.

Kota Sorong merupakan kota terbesar kedua di Papua setelah Jayapura. Kota ini dikenal sebagai kota industri, perdagangan dan jasa. Selain itu juga secara geografis posisinya sangat strategis karena menjadi pintu ke luar masuk dan transit ke Provinsi Papua Barat.

Dengan kondisi tersebut, perekonomian masyarakat setempat terus tumbuh, terutama setelah meredanya Covid-19. Di tengah perekonomian yang terus menggeliat dan aktivitas kota yang bergerak dinamis, di kawasan Jalan Ahmad Yani, Sorong, ada sosok Firmayanto, yang memiliki semangat juang tinggi dengan gesit dan cekatan setiap harinya mengantarkan paket kiriman ke para pelanggan JNE.

“Bangga dan menyenangkan menjadi kurir JNE, karena berada di lapangan setiap hari dan bertemu banyak orang dari berbagai latar belakang. Selama ini para customer semuanya baik,” ujar Firmayanto, saat berbincang dengan JNEWS, Senin (8/9/2022).

Baca juga: Mengenal Maila, Kurir Perempuan dari JNE Sungaiselan, Bangka

Dengan area antar di kawasan Jalan Ahmad Yani dan sekitarnya, dalam sehari Ksatria kelahiran Makasar 4 Agustus 1996 ini, sukses mengantarkan hingga puluhan paket, bahkan adakalanya lebih seperti jelang musim Natal dan Lebaran.

Menurut Firmayanto, ada kepuasan tersendiri saat pelanggan tersenyum bahagia atas paket yang diterimanya dan itu yang membuatnya bangga dan betah menjadi bagian dari keluarga besar JNE.

Meski belum lama bergabung di JNE, sebagai orang lapangan, menurutnya banyak pengalaman yang dijadikan bahan evaluasi untuk terus meningkatkan pelayanan kepada pelanggan setia JNE. “Saya punya prinsip bila sedang bertugas delivery apa pun kendalanya, paket harus diantarkan tepat waktu, karena customer sudah menunggu. Saya selalu bersikap ramah, sopan santun dan senyum kepada mereka,” ucapnya.

Terkait dirinya yang terpilih sebagai kurir teladan di JNE Sorong, Firmayanto merasa bangga dan senang, karena perusahaan telah mengapresiasi atas semangat juang dan kerja kerasnya selama ini. “Sebenarnya saya belum pantas terpilih sebagai kurir teladan, karena banyak yang lebih senior, tetapi mungkin pimpinan mempunyai penilaian lain dan ini juga berkat bimbingan para senior. Bekerja keras, selalu disiplin dan berdoa setiap akan memulai kerja bagi saya itu adalah kuncinya. Semoga JNE ke depannya terus maju dan berkembang serta tetap menjadi perusahaan pengiriman dan logistik terbaik di Indonesia,” pungkas ayah satu anak ini merendah. *

Baca juga: Sepenggal Kisah Kurir Penyusur Sungai Alalak, Banjarmasin

Tags: #jne #connectinghappiness #ekspres
Share202Tweet127
Next Post
tips menjaga kesehatan di musim hujan

Tips Menjaga Kesehatan di Musim Hujan

TERKINI

Pulau Zanzibar: Permata Tersembunyi di Samudra Hindia

Pulau Zanzibar: Permata Tersembunyi di Samudra Hindia yang Patut Masuk Bucket List

26 November 2025
Rekomendasi Oleh-Oleh Khas Wonogiri

Belanja Oleh-Oleh Khas Wonogiri: Dari Nasi Tiwul sampai Kerajinan Kayu

26 November 2025
tradisi tabur bunga di makam para pendiri JNE sehari jelang hari jadi JNE

Mengenang Teladan Para Pendiri JNE di Karet

26 November 2025
pemerintah akan hapus sistem rujukan rumah sakit berjenjang bagi pasien bpjs

Pemerintah akan Hapus Sistem Rujukan RS Berjenjang bagi Pasien BPJS

26 November 2025
jne di kalimantan barat

Melongok Kiprah JNE di Kabupetan Terluas di Kalimantan Barat

26 November 2025
Kilometer 0 Indonesia: Destinasi Bersejarah di Ujung Barat Pulau Weh

Kilometer 0 Indonesia: Destinasi Bersejarah di Ujung Barat Pulau Weh

25 November 2025

POPULER

Candi Banyunibo, Candi Kuno di Pinggir Yogyakarta

Keindahan Candi Banyunibo, Candi Kuno di Pinggir Yogyakarta

by Penulis JNEWS
12 November 2025

Bisnis Online yang Cocok untuk Keluarga dan Bisa Dijalankan dari Rumah

10 Ide Bisnis Online yang Cocok untuk Keluarga dan Bisa Dijalankan dari Rumah

by Penulis JNEWS
13 November 2025

Air Terjun Tertinggi di Dunia dengan Pemandangan yang Luar Biasa

Daftar Air Terjun Tertinggi di Dunia dengan Pemandangan yang Luar Biasa

by Penulis JNEWS
15 November 2025

pendiri jne

Jejak Pendiri JNE di Penggilingan Padi dan Hamparan Ladang Tebu

by Redaksi JNEWS
20 November 2025

Rumah Tuo Rantau Panjang, Kampung Adat Tertua di Jambi

Rumah Tuo Rantau Panjang: Perkampungan Adat Tertua yang Masih Hidup di Jambi

by Penulis JNEWS
7 November 2025

JNEWS Online

©2020 - Your Trusted Logistic Portal

Navigate Site

  • About
  • Privacy & Policy
  • Contact

Follow Us

No Result
View All Result
  • JONI
    • Aksi JONI
    • Hobi JONI
    • Inspirasi JONI
    • Lokasi JNE
    • Program JNEWS Online
      • Fun Writing
      • Kuis JNEWS Online
      • Kuis Kalender JNE
    • Video
    • E-Rekrutmen
  • Logistik & Kurir
  • Infografik
  • e-Commerce
  • UKM
    • Komunitas
    • Golaborasi 2023
  • Lifestyle
    • Tekno
    • Traveling
  • Liputan Khusus
    • JNE Content Competition
      • Content Competition 2025
      • Content Competition 2023
      • Content Competition 2024
      • Pemenang Content Competition 2023
    • HUT JNE
      • HUT 32 Tahun JNE
      • 33 Tahun
      • 34 Tahun JNE
    • JNE x Slank
    • Cosmo JNE FC
    • Gelitik
    • Pekan Kartini
    • Top Side Banner
    • Side Banner 1
    • Side Banner 2
  • JLC Race 2025

©2020 - Your Trusted Logistic Portal