JNEWS ONLINE
  • JONI
    • Aksi JONI
    • Inspirasi JONI
    • Hobi JONI
    • Lokasi JNE
    • Loker JNE
    • Program JNEWS Online
      • Fun Writing
      • Kuis JNEWS Online
      • Kuis Kalender JNE
    • Video
  • Logistik & Kurir
  • Infografik
  • e-Commerce
  • UKM
    • Komunitas
    • Golaborasi 2023
  • Lifestyle
    • Tekno
    • Traveling
  • Liputan Khusus
    • 34 Tahun JNE
    • JNE Content Competition
      • Content Competition 2024
      • Content Competition 2025
      • Pemenang Content Competition 2023
      • Pemenang Content Competition 2024
    • Cosmo JNE FC
    • Gelitik
    • JNE x Slank
    • Pekan Kartini
No Result
View All Result
  • JONI
    • Aksi JONI
    • Inspirasi JONI
    • Hobi JONI
    • Lokasi JNE
    • Loker JNE
    • Program JNEWS Online
      • Fun Writing
      • Kuis JNEWS Online
      • Kuis Kalender JNE
    • Video
  • Logistik & Kurir
  • Infografik
  • e-Commerce
  • UKM
    • Komunitas
    • Golaborasi 2023
  • Lifestyle
    • Tekno
    • Traveling
  • Liputan Khusus
    • 34 Tahun JNE
    • JNE Content Competition
      • Content Competition 2024
      • Content Competition 2025
      • Pemenang Content Competition 2023
      • Pemenang Content Competition 2024
    • Cosmo JNE FC
    • Gelitik
    • JNE x Slank
    • Pekan Kartini
No Result
View All Result
JNEWS Online
No Result
View All Result
Home JONI Aksi JONI

Sepenggal Pengalaman Mengantar Paket di Hari Lebaran …

by Redaksi JNEWS
4 April 2025
kurir JNE tetap bertugas di hari lebaran

Joko Setiawan, kurir HUB Garuda

Share on FacebookShare on Twitter

JNEWS – Demi kepuasan para pelanggan JNE, sebagian kurir JNE di Jakarta tetap bertugas mengantar paket di hari H Lebaran maupun selama masa libur Lebaran. Mereka tetap semangat mengantar amanah dari para pelanggan walau harus melewatkan rasa rindu untuk mudik ke kampung halamannya.

Joko Setiawan (Kurir motor HUB Garuda Jakarta Pusat, area delivery kawasan Cempaka Putih)

Meski rindu kampung halaman di Karang Anyar, Solo, Jawa Tengah, tahun ini saya tidak mudik karena masih bertugas mengantarkan paket demi kepuasan para penlaggan JNE. Saat mengantarkan paket hampir semua pelanggan tengah berkumpul bersama keluarganya bersilaturahmi Idul Fitri. Mereka cukup kaget juga masih ada kurir JNE datang mengantarkan paket.

Hampir semua pelanggan memberikan apresiasi kepada JNE, banyak yang menawarkan untuk makan ketupat, atau menyantap kue lebaran lainnya, namun karena masih banyak yang harus diantar dengan halus saya menolaknya. Namun ada juga yang maksa memberi oleh-oleh kue Lebaran untuk dibawa pulang. Maklum mereka sudah familiar dengan saya yang sering datang mengantar paket sebelumnya.

Bagi saya, saat mengantar paket di hari Lebaran dan mendapati sikap baik dari para customer seakan menjadi pengganti kerinduan akan kampung halaman, berkumpul bersama sanak saudara dan bertemu teman-teman masa kecil di kampung halaman. *

Agus Susilo, kurir Hub Jakarta Timur.

Agus Susilo (Kurir mobil HUB Jakarta Timur, area delivery kawasan Jatinegara)

Saat mulai bergabung di JNE tahun 2013, memang niat saya seepenuhnya ingin mengabdi dan memberikan yang terbaik kepada perusahaan. Jadi ketika ditugasi pas hari Lebaran masuk kerja mengantarkan paket saya langsung menyetujui dan merasa senang bisa mengantarkan paket di kawasan Jatinegara.

Alhamdulillah, sambutan dan penerimaan para pelanggan sangat baik. Rata-rata mereka sedang berkumpul bersama keluarganya merayakan Idul Fitri. Mereka apresiasi dan juga kaget di hari H Lebaran kurir JNE masih mengantar paket.

Mengingat saya sudah lama delivery di kawasan tersebut, hampir semua pelanggan kenal dengan baik dan cukup dekat, maka tidak heran pada menawari untuk menyantap makanan khas Lebaran seperti ketupat dan lain sebagainya.

Terus terang penerimaan mereka yang baik dan ramah, seolah menjadi pengganti kerinduan mudik ke kampung halaman saya di Wonosari, Gunung Kidul, Yogyakarta. Semoga kerja keras saya mengantar paket di hari Lebaran bisa memberi kepuasan kepada para pelanggan. Harapan saya, JNE ke depannya semkin maju dan banyak pelanggannya. Kepada rekan-rekan kurir JNE di seluruh Indonesia yang pas Lebaran masih bertugas mengantarkan paket, tetap semangat, Selamat Hari Raya Idul Fitri, Mohon Maaf Lahir Batin. *

Baca juga: Tetap Bertugas di “Garis Depan” Walau Lebaran

Tags: cek paket JNEkurir jnepaket JNE
Share205Tweet128
Next Post
pesan lebaran presdir jne

Pesan Lebaran dari Presdir JNE untuk Karyawan di Seluruh Indonesia

TERKINI

pemerintah batasi gratis ongkir untuk ciptakan persaingan sehat

Batasi Promo Gratis Ongkir Perusahaan Kurir, Pemerintah: Untuk Lindungi Pekerja Kurir dan Persaingan Sehat

21 May 2025
Destinasi Wisata Sawah Paling Indah di Indonesia

8 Destinasi Wisata Sawah Paling Indah di Indonesia, dari Bali hingga Jawa Barat

21 May 2025
US Tariff: Pengertian dan Dampaknya di Perdagangan

Mengenal US Tariff: Penjelasan Sederhana dan Dampaknya di Dunia Perdagangan

21 May 2025
Tip Mengatur Pengeluaran Selama Ibadah Haji

Tip Menukar Uang dan Mengatur Pengeluaran Selama di Tanah Suci

21 May 2025
kirim jtr dari bekasi

Kerek Kiriman JTR, JNE Bekasi Bidik Sektor Industri dan Pergudangan

21 May 2025
Rekomendasi Tempat Wisata di Gunungsitoli

Rekomendasi Tempat Wisata di Gunungsitoli yang Wajib Dikunjungi Wisatawan

20 May 2025

POPULER

Festival Film Cannes: Sejarah dan Film Indonesia

Festival Film Cannes: Sejarah Singkat dan Jejak Film Indonesia di Ajang Ini

by Penulis Konten
10 May 2025

Daftar Paus Era Modern dan Negara Asalnya

Daftar Paus di Era Modern, Negara Asal, dan Kontribusinya terhadap Dunia

by Penulis Konten
13 May 2025

Tempat Wisata di Subang yang Bisa Dikunjungi

Liburan ke Subang? Ini Daftar Tempat Wisata Menarik yang Bisa Dikunjungi

by Penulis Konten
25 April 2025

Kuliner Bukittinggi yang Wajib Dicoba

10 Kuliner Bukittinggi yang Wajib Dicoba Saat Liburan ke Sumatra Barat

by Penulis Konten
30 April 2025

Kena PHK, Ini 8 Hal yang Perlu Dilakukan

Kena PHK dan Bingung Harus Apa? Ini 8 Hal Penting yang Perlu Segera Dilakukan

by Penulis Konten
14 May 2025

JNEWS Online

©2020 - Your Trusted Logistic Portal

Navigate Site

  • About
  • Privacy & Policy
  • Contact

Follow Us

No Result
View All Result
  • JONI
    • Aksi JONI
    • Inspirasi JONI
    • Hobi JONI
    • Lokasi JNE
    • Loker JNE
    • Program JNEWS Online
      • Fun Writing
      • Kuis JNEWS Online
      • Kuis Kalender JNE
    • Video
  • Logistik & Kurir
  • Infografik
  • e-Commerce
  • UKM
    • Komunitas
    • Golaborasi 2023
  • Lifestyle
    • Tekno
    • Traveling
  • Liputan Khusus
    • 34 Tahun JNE
    • JNE Content Competition
      • Content Competition 2024
      • Content Competition 2025
      • Pemenang Content Competition 2023
      • Pemenang Content Competition 2024
    • Cosmo JNE FC
    • Gelitik
    • JNE x Slank
    • Pekan Kartini

©2020 - Your Trusted Logistic Portal