Jogja, Bandung, Papua – Pandemi Covid-19 membuat segala aktivitas dibatasi, termasuk soal liburan. Nah, buat Anda yang sudah jauh-jauh hari merencanakan traveling ke luar kota bersama saudara atau teman, tak perlu khawatir.
Masih bisa kok jalan-jalan ke beberapa kota, dengan aman di tengah ancaman pandemi. Bahkan tak perlu harus keluar banyak uang, dan yang pasti masih bisa melakukannya tanpa harus keluar rumah…
Loh kok bisa ?
Caranya gampang, cukup sediakan waktu senggang di saat weekend untuk membaca dan menikmati lima novel keluaran Gramedia Digital yang dijamin bisa membuat Anda merasa keliling Indonesia.
Enaknya lagi, Anda tak perlu repot harus mengurus tiket pesawat dan lain sebagainya. Cukup sediakan minuman favorit mulai dari kopi dan lain sebagainya, plus cemilan, lalu mulai membaca.
Kalau mau agar sensasi travelingnya tetap ada, Anda bisa memakai seragam liburan juga kok. Plus mungkin ditambah dengan koper serta backpack yang siap sedia menemani petualangan dalam lima novel menarik ini.
5. Perjalanan langsung ke destinasi berikutnya, yakni Papua. Kali ini novel karya Anindita S. Thayf yang berjudul Tanah Tabu yang juga pemenang sayembara novel DKI 2008 bakal menyajikan alur cerita yang sedikit berbeda.
Secara garis besarnya, novel ini bercerita soal sebuah keluarga yang beranggotakan perempuan dari tiga generasi. Mulai dari nenek Mabel, mama Lisbeth, dan bocah Leksi serta dua ekor piaraan.
Ceritanya memang sedikit menyinggung kaum hawa, lantaran latar belakangnya juga mengambarkan hal ini. Namun sebagaian orang menilai novel ini patut dibaca karena jalan ceritanya menggambarkan kondisi yang jarang diketahui banyak orang soal Papua.
So….selamat traveling dari rumah yah …