JNEWS ONLINE
  • JONI
    • Aksi JONI
    • Inspirasi JONI
    • Hobi JONI
    • Lokasi JNE
    • Loker JNE
    • Program JNEWS Online
      • Fun Writing
      • Kuis JNEWS Online
      • Kuis Kalender JNE
    • Video
  • Logistik & Kurir
  • Infografik
  • e-Commerce
  • UKM
    • Komunitas
    • Golaborasi 2023
  • Lifestyle
    • Tekno
    • Traveling
  • Liputan Khusus
    • 34 Tahun JNE
    • JNE Content Competition
      • Content Competition 2024
      • Content Competition 2025
      • Pemenang Content Competition 2023
      • Pemenang Content Competition 2024
    • Cosmo JNE FC
    • Gelitik
    • JNE x Slank
    • Pekan Kartini
No Result
View All Result
  • JONI
    • Aksi JONI
    • Inspirasi JONI
    • Hobi JONI
    • Lokasi JNE
    • Loker JNE
    • Program JNEWS Online
      • Fun Writing
      • Kuis JNEWS Online
      • Kuis Kalender JNE
    • Video
  • Logistik & Kurir
  • Infografik
  • e-Commerce
  • UKM
    • Komunitas
    • Golaborasi 2023
  • Lifestyle
    • Tekno
    • Traveling
  • Liputan Khusus
    • 34 Tahun JNE
    • JNE Content Competition
      • Content Competition 2024
      • Content Competition 2025
      • Pemenang Content Competition 2023
      • Pemenang Content Competition 2024
    • Cosmo JNE FC
    • Gelitik
    • JNE x Slank
    • Pekan Kartini
No Result
View All Result
JNEWS Online
No Result
View All Result
Home Tekno

Al Ghazali Umbar 3 Kebiasaannya Pakai Smartphone, Apa Saja?

by Redaksi JNEWS
25 February 2022
Share on FacebookShare on Twitter

Walaupun saat ini mobilitas masih belum sepenuhnya normal, aktivitas sehari-hari justru terasa semakin meningkat dari waktu ke waktu. Hal tersebut membuat kita semakin membutuhkan smartphone untuk menuntaskan berbagai kegiatan seharian.

Buat kamu yang butuh inspirasi dalam memilih smartphone idaman, aktor dan musisi Al Ghazali berbagi pengalaman menggunakan Galaxy A03.

“Selain buat bikin konten media sosial dan foto-foto, gue sendiri sering pake smartphone buat dengar musik di Spotify seharian, jadi kualitas kamera, layar, dan baterai smartphone itu buat gue penting banget. Dan dengan Galaxy A03 yang cuma sejutaan ini, fitur-fitur unggulannya udah bisa bikin kegiatan sehari-hari kita jadi Awesome,” ujar Al Ghazali.

Baca juga: Tips Aman Berkendara di Guyuran Hujan Lebat

Bagi Al, ini tiga kebiasaannya pakai smartphone bikin biar hari-harinya pasti Awesome:

Bikin konten media sosial pasti Awesome

Sehari-hari, Al sering upload konten di media sosial, mulai dari foto OOTD, foto liburan dan kegiatan, hingga selfie bareng pacar dan teman-teman. Apalagi, tiap kali Al mencoba pakai smartphone baru, hal pertama yang akan diperhatikannya adalah kamera.

“Dengan kamera 48MP, Galaxy A03 bisa bikin foto dan video yang jernih banget. Hasil foto Galaxy A03 tajam banget, hasil rekaman videonya juga smooth. Mau foto atau video, kita bisa bikin konten media sosial yang pasti Awesome dengan Galaxy A03,” ucap Al.

Al menambahkan, ia punya kebiasaan tertentu yang bisa jadi tips teman-teman dalam menggunakan kamera smartphone. Cobain deh eksplor foto-foto pakai mode panorama dan portrait (efek bokeh), atau moto objek yang berbeda-beda dengan pengaturan manual supaya kreativitas kita terus terasah.

Performa Awesome untuk dipakai seharian

Sehari-hari, Al punya rutinitas yang cukup padat, mulai dari shooting sampai nge-band. Di sela-sela kesibukannya itu, ia mengandalkan smartphone untuk refreshing sejenak.

Ia sering buka media sosial, browsing dan streaming untuk cari inspirasi bermusik, hingga main game. Oh iya, buat kamu yang belum tahu, Al itu suka main Mobile Legends lho!

Baca juga: 4 Tips Membuat Konten OOTD yang Awesome ala Marsha Aruan

“Karena gue suka main Mobile Legends dan medsosan, buat gue kualitas dan ukuran layar smartphone itu penting. Untungnya, Galaxy A03 punya layar lega 6,5 inci dan resolusinya udah HD+ yang ngebantu banget buat menang lebih banyak di Mobile Legends dan cek-cek konten.

Al juga mengaku puas menonton video musisi main gitar sampai konser EDM untuk mencari inspirasi musik yang sedang hype sekarang.

“Soalnya suaranya ada Dolby Atmos-nya juga kalau pake headset,” Al menjelaskan.

Untuk mendukung keseharian Al, Galaxy A03 sudah dilengkapi dengan prosesor Unisoc T606 Octa-Core 1.6GHz dan RAM hingga 4GB untuk performa yang optimal, jadi Al bisa beralih dari satu aplikasi ke aplikasinya lainnya tanpa lemot.

Selain itu, baterai 5.000mAh di smartphone ini bikin Al bisa puas gaming, ngonten, sampai akses hiburan digital seharian tanpa harus terus-terusan ngecas. Hal ini juga memudahkan Al untuk tetap terhubung dengan orang-orang terdekatnya pas lagi traveling dan aktivitas outdoor.

Eksplor ide-ide baru di mana pun pasti Awesome

Menurut Al, Galaxy A03 punya desain yang simple dan seamless banget serta varian warna yang enak dilihat kapan pun dan dari sudut mana pun. Jadi saat kita pakai untuk eksplor ide-ide baru di keramaian atau pun lagi sendirian, desain kecenya jadi bikin makin pede. Warna favorit Al adalah Biru yang menurutnya bagus banget dan sangat tajam warnanya.

Baca juga: Yuk Bikin Konten yang Bikin Ketawa ala Ardit Erwandha

“Kerennya lagi, Galaxy A03 harganya terjangkau karena cuma sejutaan. Jadi, udah modern, berkualitas, tapi tetap ekonomis. Giliran kamu sekarang eksplor momen pasti Awesome dengan Galaxy A03 sesuai dengan passion,” ujar Al.

Al menambahkan, ia berharap para generasi muda khususnya Gen Z bisa terus eksplor potensi dan kemampuan dan nggak takut untuk mencoba sesuatu yang baru.

“Cari ide-ide gila di luar zona mainstream. Bikin project dan collab bareng temen-temen bisa jadi salah satu cara buat kita menuangkan ide-ide kreatif, tentunya dengan memanfaatkan kemajuan dunia digital untuk menghasilkan karya baru yang keren dan inspiratif,” kata Al menutup.

Tags: Al Ghazalibokehsamsung Galaxy A03smartphone
Share188Tweet118
Next Post

Gojek dan Pertamina Bersinergi Percepat Ekosistem Kendaraan Listrik

TERKINI

Para peserta berfoto bersama Narasumber Creative Workshop di Universitas Surabaya (22/5/2025)

JNE Gelar Workshop Kreatif di UBAYA: Menyemai Inspirasi Tanpa Batas

24 May 2025
Egg Freezing: Proses, Manfaat, dan Pertimbangannya

Mengenal Egg Freezing: Proses, Manfaat, dan Pertimbangannya

24 May 2025
para kurir diundang dalam pembukaan Munas XI Asperindo

Formasi Pagar Betis 140 Kurir Warnai Pembukaan Munas XI Asperindo 2025

23 May 2025
Tempat Wisata di Banjar yang Cocok Dikunjungi

7 Tempat Wisata di Banjar yang Cocok Dikunjungi bareng Sahabat atau Keluarga

23 May 2025
Apa Itu Kalcer, Istilah Gaul di Media Sosial

Apa Itu Kalcer, Istilah Gaul yang Belakangan Ngehits di Media Sosial

23 May 2025
M. Feriadi Ketua Umum Asperindo 2 periode

M. Feriadi Soeprapto: Refleksi Kepemimpinan dan Harapan untuk Asperindo

23 May 2025

POPULER

Ibadah Haji, Ini Tip Menjaga Kesehatan

Tip Menjaga Kesehatan Selama Menjalankan Ibadah Haji di Cuaca Ekstrem

by Penulis Konten
19 May 2025

Italian Brainrot: Tren Bikin Dunia Maya Ramai

Mengenal Italian Brainrot: Tren Lucu yang Bikin Dunia Maya Ramai

by Penulis Konten
9 May 2025

Tempat Wisata di Makkah dan Madinah

Tempat Wisata Religi di Makkah dan Madinah yang Penuh Nilai Sejarah Islam

by Penulis Konten
22 May 2025

Mengenal Fenomena Manusia Tikus di Tiongkok

Mengenal Fenomena Manusia Tikus: Protes Sunyi Gen Z di Tiongkok

by Penulis Konten
20 May 2025

Kuliner Bukittinggi yang Wajib Dicoba

10 Kuliner Bukittinggi yang Wajib Dicoba Saat Liburan ke Sumatra Barat

by Penulis Konten
30 April 2025

JNEWS Online

©2020 - Your Trusted Logistic Portal

Navigate Site

  • About
  • Privacy & Policy
  • Contact

Follow Us

No Result
View All Result
  • JONI
    • Aksi JONI
    • Inspirasi JONI
    • Hobi JONI
    • Lokasi JNE
    • Loker JNE
    • Program JNEWS Online
      • Fun Writing
      • Kuis JNEWS Online
      • Kuis Kalender JNE
    • Video
  • Logistik & Kurir
  • Infografik
  • e-Commerce
  • UKM
    • Komunitas
    • Golaborasi 2023
  • Lifestyle
    • Tekno
    • Traveling
  • Liputan Khusus
    • 34 Tahun JNE
    • JNE Content Competition
      • Content Competition 2024
      • Content Competition 2025
      • Pemenang Content Competition 2023
      • Pemenang Content Competition 2024
    • Cosmo JNE FC
    • Gelitik
    • JNE x Slank
    • Pekan Kartini

©2020 - Your Trusted Logistic Portal