JNEWS ONLINE
  • JONI
    • Aksi JONI
    • Inspirasi JONI
    • Hobi JONI
    • Lokasi JNE
    • Loker JNE
    • Program JNEWS Online
      • Fun Writing
      • Kuis JNEWS Online
      • Kuis Kalender JNE
    • Video
  • Logistik & Kurir
  • Infografik
  • e-Commerce
  • UKM
    • Komunitas
    • Golaborasi 2023
  • Lifestyle
    • Tekno
    • Traveling
  • Liputan Khusus
    • 34 Tahun JNE
    • JNE Content Competition
      • Content Competition 2024
      • Content Competition 2025
      • Pemenang Content Competition 2023
      • Pemenang Content Competition 2024
    • Cosmo JNE FC
    • Gelitik
    • JNE x Slank
    • Pekan Kartini
No Result
View All Result
  • JONI
    • Aksi JONI
    • Inspirasi JONI
    • Hobi JONI
    • Lokasi JNE
    • Loker JNE
    • Program JNEWS Online
      • Fun Writing
      • Kuis JNEWS Online
      • Kuis Kalender JNE
    • Video
  • Logistik & Kurir
  • Infografik
  • e-Commerce
  • UKM
    • Komunitas
    • Golaborasi 2023
  • Lifestyle
    • Tekno
    • Traveling
  • Liputan Khusus
    • 34 Tahun JNE
    • JNE Content Competition
      • Content Competition 2024
      • Content Competition 2025
      • Pemenang Content Competition 2023
      • Pemenang Content Competition 2024
    • Cosmo JNE FC
    • Gelitik
    • JNE x Slank
    • Pekan Kartini
No Result
View All Result
JNEWS Online
No Result
View All Result
Home Tekno

Ajang Balap Virtual Michelin Gran Turismo Sport Indonesia Series 2021 Diikuti 200 Peserta

by Redaksi JNEWS
6 October 2021
Share on FacebookShare on Twitter

Rangkaian turnamen Michelin Gran Turismo Sport Indonesia Series 2021 yang diadakan selama periode Agustus-September 2021 berakhir sudah. Michelin selaku penyelenggara mencatat sebanyak 200 peserta dari seluruh Indonesia mendaftarkan diri mengikuti ajang perlombaan adu cepat dan kreatifitas otomotif yang berlangsung secara virtual tersebut dengan total hadiah Rp50 juta.

Turnamen balap virtual Michelin Gran Turismo Sport Indonesia Series 2021 digelar untuk dapat menghubungkan para peminat e-sports, khususnya penghobi balap virtual melalui aktivitas seru yang bisa diikuti dari rumah masing-masing, sebagai kegiatan kompetitif yang positif di masa pandemi. Dirancang untuk dapat membawa lebih banyak strategi dan teknologi ban dalam permainan, turnamen ini juga diharapkan dapat membantu lebih banyak orang untuk lebih memahami peran penting ban Michelin dalam mengoptimalkan kinerja kendaraan.

Baca Juga: Hanya 3 Provinsi yang Lolos ke Eksibisi Esports PON XX Papua 2021

“Inovasi dan teknologi ban kelas dunia dari Michelin dapat dirasakan melalui simulasi permainan Gran Turismo sebagaimana dapat dialami dalam kehidupan sehari-hari. Melalui interaksi seperti ini, kami berharap dapat memberikan pengalaman yang berbeda sekaligus menyenangkan bagi penggemar otomotif di seluruh Indonesia, sekaligus memperkuat posisi Michelin sebagai perusahaan terdepan dalam industri otomotif,” ujar Steven Vette, Presiden Direktur Michelin Indonesia, dikutip dari siaran persnya.

Tidak hanya diikuti oleh peserta umum, perlombaan ini juga menarik minat  dua pembalap profesional, yakni Rizal Sungkar dan Luthfi Aziz. Kedua pebalap tersebut turut berpartisipasi di salah satu sesi adu cepat bersama para pro-racers dan gaming influencers, yang menjadi bagian dari turnamen Michelin Gran Turismo Sport Indonesia Series 2021 kali ini.

Persaingan sangat ketat karena skill para peserta berbeda tipis saja dan mereka harus menempuh lima sirkuit balap penuh tantangan yang harus dilalui tanpa henti. Moreno Pratama Yudha sebagai juara pertama berhasil membawa pulang hadiah berupa uang kas senilai Rp10 juta, ban mobil Michelin, dan juga merchandise dari Michelin.

Selain informasi di atas, Michelin mencatat ada lima fakta unik dalam penyelenggaraan Michelin Gran Turismo Sport Indonesia Series 2021, di antaranya:

1. Ada 6 tipe mobil balap

Peserta turnamen dapat memilih 6 tipe mobil balap yang masuk ke dalam dua kategori tergantung pada balapan dan sirkuit. Tiga mobil yang masuk pada kategori Grade 3 adalah Porsche 911 RSR 2017, BMW M6 GT3 201 (M Power Livery), dan Mercedes AMG GT3 2016. Sedangkan, di kategori Grade 4 terdapat Porsche Cayman GT4 Clubsport 2016, GT by Citroen, dan Chevrolet Corvette C7.

2. Menggunakan simulasi sirkuit dunia nyata

Michelin Gran Turismo Sport Indonesia Series 2021

Perlombaan Michelin Gran Turismo Sport Indonesia juga menggunakan simulasi sirkuit di dunia nyata. Salahs atunya adalah Circuit De La Sarthe Le Mans yang ada di Perancis Barat. Sirkuit ini merupakan salah satu trek untuk balapan dengan kecepatan tertinggi di dunia, yang sangat menguji aerodinamika mesin balap dan sering dipakai untuk uji ketahanan balap selama 24 jam. Ada juga sirkuit Sardegna Layout B di Italia yang memiliki jalur jalan teknis berkecepatan tinggi yang menampilkan jalur lurus penuh dan tikungan.

3. Adu modifikasi

Tidak hanya mengadu kecepatan dalam memacu kendearaan, Michelin bersama Gran Turismo juga mengadu kreatifitas peserta dengan menghadirkan lomba modifikasi mobil balap dan fun match bersama para influencer dan professional racer seperti Rizal Sungkar, Luthfi Aziz, Benny Moza dan Meutia Maharani yang sekaligus memberikan kesempatan bagi para pembalap untuk berpacu secara langsung dengan para pelaku e-gaming di Indonesia. Lomba modifikasi sendiri diikuti oleh 25 peserta yang diwajibkan untuk mengimplementasikan logo Michelin, stiker Bibendum/Michelin Man, dan ban Michelin pada desain modifikasi.

4. Latar belakang pembalap adalah pemain eSports

Turnamen Michelin Gran Turismo Sport Indonesia ini menarik para komunitas SIM Racer, penghobi otomotif, dan pemain e-sport dan e-gaming di seluruh Indonesia untuk turut serta. Di antara 12 pemain teratas yang berhasil masuk ke grand finale setelah mengalahkan ratusan peserta lainnya, rupanya memiliki latar belakang sebagai e-sport player, mulai dari tingkat junior sampai senior.

5. Cerdik memilih dan mengganti ban menjadi kunci kemenangan

Saat fun match melawan para influencers dan professional racer, Moreno menggunakan startegi jitu seperti pemakaian hard tyre di putaran pertama untuk mendapatkan full push atau tenaga penuh agar dapat memimpin di posisi awal. Setelah putaran ke-6, Moreno mengganti ban-nya ke soft tyre, untuk mengincar posisi best lap. Pada saat grand finale, Moreno menetapkan strategi mapping dengan menghemat bahan bakar saat balapan, mengurangi hambatan angin dan menjaga ketahanan ban agar dapat melakukan full push pada menit terakhir.

Baca Juga: Intel Gamer Days 2021 Sukses Bidik Anak Muda Pecinta Esports

Tags: #jne #connectinghappiness #ekspresesportsGame BalapGran TurismoMichelinMichelin Gran Turismo Sport Indonesia
Share191Tweet120
Next Post
Kereta Api Bandara tarif KA Bandara Oktober 2021

Tarif KA Bandara Soekarno-Hatta dan Kualamu Oktober 2021

TERKINI

Ibadah Haji, Ini Tip Menjaga Kesehatan

Tip Menjaga Kesehatan Selama Menjalankan Ibadah Haji di Cuaca Ekstrem

19 May 2025
srikandi jne pergi berhaji

Kisah Srikandi JNE, Menabung Belasan Tahun Akhirnya Bisa Berhaji

19 May 2025
trik mengatasi jerawat agar kulit glowing

Trik Mengatasi Jerawat agar Kulit Glowing Lagi

19 May 2025
pemerintah siapkan kuota 1 juta sertifikasi halal bagi pelaku UMKM

Pemerintah Siapkan Kuota 1 Juta Sertifikasi Halal Gratis bagi Pelaku UMKM

19 May 2025
Cara Memulai Investasi Saham yang Benar

Cara Memulai Investasi Saham yang Benar agar Hasilnya Maksimal untuk Pemula

19 May 2025
Museum Paling Terkenal di Dunia

Hari Museum Internasional: 10 Museum Paling Terkenal di Dunia

18 May 2025

POPULER

Tempat Wisata di Subang yang Bisa Dikunjungi

Liburan ke Subang? Ini Daftar Tempat Wisata Menarik yang Bisa Dikunjungi

by Penulis Konten
25 April 2025

Film Katolik untuk Menambah Wawasan Sejarah

5 Film Katolik yang Menarik untuk Menambah Wawasan Sejarah

by Penulis Konten
6 May 2025

Festival Film Cannes: Sejarah dan Film Indonesia

Festival Film Cannes: Sejarah Singkat dan Jejak Film Indonesia di Ajang Ini

by Penulis Konten
10 May 2025

Brain Rot: Hiburan Berlebihan Merusak Pola Pikir

Mengenal Brain Rot: Ketika Hiburan Berlebihan Merusak Pola Pikir

by Penulis Konten
8 May 2025

Raminten Jogja: Dari Warung Makan Unik

Raminten Jogja: Dari Warung Makan Unik ke Kerajaan Bisnis Budaya Jawa

by Penulis Konten
29 April 2025

JNEWS Online

©2020 - Your Trusted Logistic Portal

Navigate Site

  • About
  • Privacy & Policy
  • Contact

Follow Us

No Result
View All Result
  • JONI
    • Aksi JONI
    • Inspirasi JONI
    • Hobi JONI
    • Lokasi JNE
    • Loker JNE
    • Program JNEWS Online
      • Fun Writing
      • Kuis JNEWS Online
      • Kuis Kalender JNE
    • Video
  • Logistik & Kurir
  • Infografik
  • e-Commerce
  • UKM
    • Komunitas
    • Golaborasi 2023
  • Lifestyle
    • Tekno
    • Traveling
  • Liputan Khusus
    • 34 Tahun JNE
    • JNE Content Competition
      • Content Competition 2024
      • Content Competition 2025
      • Pemenang Content Competition 2023
      • Pemenang Content Competition 2024
    • Cosmo JNE FC
    • Gelitik
    • JNE x Slank
    • Pekan Kartini

©2020 - Your Trusted Logistic Portal