JNEWS ONLINE
  • JONI
    • Aksi JONI
    • Hobi JONI
    • Inspirasi JONI
    • Lokasi JNE
    • Program JNEWS Online
      • Fun Writing
      • Kuis JNEWS Online
      • Kuis Kalender JNE
    • Video
    • E-Rekrutmen
  • Logistik & Kurir
  • Infografik
  • e-Commerce
  • UKM
    • Komunitas
    • Golaborasi 2023
  • Lifestyle
    • Tekno
    • Traveling
  • Liputan Khusus
    • JNE Content Competition
      • Content Competition 2025
      • Content Competition 2023
      • Content Competition 2024
      • Pemenang Content Competition 2023
    • HUT JNE
      • HUT 32 Tahun JNE
      • 33 Tahun
      • 34 Tahun JNE
    • JNE x Slank
    • Cosmo JNE FC
    • Gelitik
    • Pekan Kartini
    • Top Side Banner
    • Side Banner 1
    • Side Banner 2
  • JLC Race 2025
No Result
View All Result
  • JONI
    • Aksi JONI
    • Hobi JONI
    • Inspirasi JONI
    • Lokasi JNE
    • Program JNEWS Online
      • Fun Writing
      • Kuis JNEWS Online
      • Kuis Kalender JNE
    • Video
    • E-Rekrutmen
  • Logistik & Kurir
  • Infografik
  • e-Commerce
  • UKM
    • Komunitas
    • Golaborasi 2023
  • Lifestyle
    • Tekno
    • Traveling
  • Liputan Khusus
    • JNE Content Competition
      • Content Competition 2025
      • Content Competition 2023
      • Content Competition 2024
      • Pemenang Content Competition 2023
    • HUT JNE
      • HUT 32 Tahun JNE
      • 33 Tahun
      • 34 Tahun JNE
    • JNE x Slank
    • Cosmo JNE FC
    • Gelitik
    • Pekan Kartini
    • Top Side Banner
    • Side Banner 1
    • Side Banner 2
  • JLC Race 2025
No Result
View All Result
JNEWS Online
No Result
View All Result
Home Lifestyle

Patuhi 5 Hal Ini Agar Terhindar dari Tilang Polisi

by Redaksi JNEWS
28 December 2022
kapolri sempat menginstruksikan polantas untuk tidak melakukan tilang manual

Seorang polisi yang sedang menilang pengendara motor di kawasan Blok M, Jakarta Selatan. Foto: Istimewa.

Share on FacebookShare on Twitter

Tindakan langsung terhadap pelanggaran lalu lintas atau tilang merupakan hal yang sebisa mungkin dihindari bagi pengendara motor dan mobil.

Banyak faktor yang menyebabkan seorang pengendara terkena tilang oleh polisi. Tilang tidak hanya diberlakukan karena tidak lengkapnya surat kendaraan, tapi riding gear dan pelanggaran lalu lintas juga tercakup di dalamnya.

Umumnya yang terjadi, polisi melakukan penilangan untuk pengendara motor atau mobil yang melakukan pelanggaran lalu lintas.

Baca juga: Kena Tilang ETLE, Gini Cara Mengeceknya

Nah, buat kamu yang pekerjaan sehari-hari lebih banyak dihabiskan dengan berkendara, berikut tips bebas dari tilangan polisi:

1. Pastikan kelengkapan surat

Membawa surat-surat lengkap menjadi kewajiban yang harus dipenuhi oleh pengendara motor dan mobil. Apalagi jika harus menempuh jarak jauh dan melewati jalan raya.

Pastikan kamu membawa surat izin mengemudi (SIM) dan surat tanda nomor kendaraan (STNK) yang masih berlaku, agar terhindar dari razia polisi. Dengan membawa kelengkapan surat, kamu nggak perlu lagi main kucing-kucingan dengan polisi.

2. Lengkapi riding gear

Tak hanya surat lengkap, saat berkendara pastikan kamu mengenakan riding yang sesuai peraturan. Gunakan helm berstandar nasional atau SNI agar tidak kena tilang polisi.

3. Hindari modifikasi motor berlebihan

Salah satu alasan penilangan polisi adalah modifikasi kendaraan secara berlebihan seperti knalpot yang terlalu berisik. Selain itu, merubah rangka motor, dimensi, mesin dan juga warna bisa jadi faktor lain kemungkinan kamu ditilang polisi.

Baca juga: Indonesia Maju, Indonesia penuh Kebahagiaan

Karena itu, pastikan kamu tidak memodifikasi kendaraan roda dua terlalu berlebihan.

4. Jangan bawa barang terlalu banyak

Membawa barang berlebihan juga bisa menyebabkan kamu kena tilang polisi. Sebab, tiap kendaraan memiliki kapasitas beban sendiri dan juga dapat membahayakan diri sendiri juga orang lain.

Jadi bila kendaraan terlihat melebihi kapasitas, itu bisa jadi alasan polisi menyetop kamu dan melakukan penilangan.

5. Hindari bonceng tiga

Banyak anak remaja yang seringkali berboncengan motor tiga orang sekaligus. Nah, kalau nggak mau ditilang sebaiknya patuhi aturan berboncengan sesuai kapasitas atau maksimal dua orang dewasa.

Sebab, bila berboncengan bertiga berpotensi ada candaan berlebihan yang imbasnya bisa berbahaya bagi keselamatan.

Baca juga: Begini Cara Berhemat di Jakarta dengan Gaji Pas-Pasan

Tags: naik motortilangtips
Share252Tweet157
Next Post
Pahlawan UMKM Digital

Putri Tanjung dan KemenKopUKM Cari 10 Finalis Pahlawan Digital UMKM

TERKINI

Daftar Makanan Khas Betawi yang Melegenda

Dari Kerak Telor hingga Soto Betawi: Daftar Makanan Khas Betawi yang Melegenda

21 November 2025
pemerintah memberi diskon tiket kereta khusus untuk liburan Nataru 2025

Tiket Kereta Diskon 30% untuk Libur Nataru Sudah Bisa Dipesan

21 November 2025
Tempat Paling Angker di Indonesia

15 Tempat Paling Angker di Indonesia yang Penuh Cerita Mistis

21 November 2025
jne kebumen

JNE Kebumen Optimistis Bertumbuh Berkat Potensi Lokal

21 November 2025
jamu bisa jadi alat diplomasi budaya indonesia di luar negeri

Kemenekraf Dorong Jamu Jadi Produk Kreatif Unggulan

21 November 2025
sejarah jne

Jejak Pendiri JNE: dari Ide Sederhana, Tumbuh Jadi Perusahaan Besar

20 November 2025

POPULER

Tempat Wisata di Binjai yang Indah

15 Tempat Wisata di Binjai dan Sekitarnya yang Menawarkan Keindahan

by Penulis JNEWS
3 November 2025

Wisata Malam Jakarta untuk Hangout bareng Teman

16 Tempat Wisata Malam Jakarta yang Cocok untuk Hangout bareng Teman

by Penulis JNEWS
8 November 2025

Visa Schengen: Pengertian dan Cara Pengajuannya

Visa Schengen: Pengertian, Jenis, dan Cara Mengajukannya

by Penulis JNEWS
31 October 2025

Oleh-Oleh Khas Kebumen Paling Dicari

Daftar Oleh-Oleh Khas Kebumen yang Paling Dicari Wisatawan

by Penulis JNEWS
5 November 2025

perjalanan 35 tahun jne

Perjalanan 35 Tahun JNE (1): Sepucuk Surat dari Tanah Jawa

by Redaksi JNEWS
14 November 2025

JNEWS Online

©2020 - Your Trusted Logistic Portal

Navigate Site

  • About
  • Privacy & Policy
  • Contact

Follow Us

No Result
View All Result
  • JONI
    • Aksi JONI
    • Hobi JONI
    • Inspirasi JONI
    • Lokasi JNE
    • Program JNEWS Online
      • Fun Writing
      • Kuis JNEWS Online
      • Kuis Kalender JNE
    • Video
    • E-Rekrutmen
  • Logistik & Kurir
  • Infografik
  • e-Commerce
  • UKM
    • Komunitas
    • Golaborasi 2023
  • Lifestyle
    • Tekno
    • Traveling
  • Liputan Khusus
    • JNE Content Competition
      • Content Competition 2025
      • Content Competition 2023
      • Content Competition 2024
      • Pemenang Content Competition 2023
    • HUT JNE
      • HUT 32 Tahun JNE
      • 33 Tahun
      • 34 Tahun JNE
    • JNE x Slank
    • Cosmo JNE FC
    • Gelitik
    • Pekan Kartini
    • Top Side Banner
    • Side Banner 1
    • Side Banner 2
  • JLC Race 2025

©2020 - Your Trusted Logistic Portal